Tips Memilih Kost Nyaman dan Murah
Menemukan tempat tinggal sementara yang nyaman tentulah menjadi impian semua orang. Entah itu dari segi fasilitas sampai dengan harga yang diberikan. Dan berikut adalah tips memilih kost atau hunian yang nyaman.
Pilih Kost dengan fasilitas lengkap
Memilih kos dengan fasilitas yang lengkap akan membuat kita jauh dari kerepotan. Fasilitas yang paling umum kita butuhkan seperti tersedianya dapur, kamar mandi dalam, listrik untuk setiap penghuni kost sampai sudah tersedianya kasur beserta bantal gulingnya.
Dan untuk memenuhi kebutuhan sekarang, akses internet juga menjadi pertimbangan saat memilih sebuah kost. Tentu saja, memilih kost dengan akses internet gratis 24 jam juga bisa menjadi pilihan yang terbaik.
Pastikan Hunian yang Kamu Pilih Bebas Banjir dan Nyaman
Di Daerah Sidoarjo dan Surabaya banjir sudah seperti gaya hidup. Oleh karenanya, memilih tempat tinggal atau hunian sementara berada di daerah yang bebas banjir. Hal lain yang perlu diperhatikan juga adalah:
- Memiliki sirkulasi udara dan pencahayaan bagus, tidak pengap
- Kost 24 jam (jam malam bebas)
- Ada tempat untuk jemuran
- Terjamin airnya, gratis PDAM
Pilih Kost yang Dekat dengan Fasilitas umum
Dekat akses ke fasilitas umum seperti pasar, supermarket, tempat ibadah, dan sekolahan adalah salah satu pertimbangan yang gak boleh kamu lewatkan. Akan sangat repot jika kita memilih hunian yang jauh dari fasum.
Nah jika kamu sekarang sedang berada di daerah Sidoarjo dan sedang mencari kos-kosan, saya akan merekomendasikan salah satu Kost murah dan nyaman di daerah Waru, Kost K20.
Kost K20 Hunian Nyaman dan Murah di Sidoarjo
Salah satu hunian nyaman dan tidak mahal yang saya rekomendasikan adalah Kost K20. Lingkungan yang aman karena berada di kawasan padat penduduk. Selain itu, keamanan tetap terjaga karena rumah sewa sementara ini memiliki CCTV disetiap sudut kost.
Dengan harga sewa yang murah hanya sekitar 800K aja setiap bulan, menurut saya penginapan ini worth it banget mengingat kita bisa mendapatkan banyak fasilitas kayak dibawah ini secara cuma-cuma.
- Free wifi 20 Mbps.
- Biaya kost K20 Including iuran kebersihan.
- Springbed boxy medium size.
- Bantal, guling, seprai.
- Penebah (lidi) untuk ranjang.
- Lemari pakaian.
- AC split (include maintenance AC).
- KM dalam (closet duduk).
- Dapur umum dengan washtafel, free LPG dan air galon.
Gimana? Masih bingung mencari tempat tinggal sementara atau kos-kosan di daerah Sidoarjo. Buruan yuk kunjungin Kost K20 karena terjamin kenyamanan dan harganya juga sangat terjangkau. Langsung saja hubungin nomer kontak ini ya.. 0878-8788-5767, semoga bermanfaat :)
Posting Komentar
Posting Komentar