Di situs Urbanindo Anda akan menemukan bergabai macam property dari villa, rumah, apartemen dan juga tanah dan property di Urbanindo ini memiliki 2 kategori yakni dijual ataupun disewa banyak juga yang menjual property nya di masing masing daerah atau perkotaan seperti Rumah dijual di Surabaya. Dan berikut adalah cara cepat jual rumah di ubanindo menggunakan fitur- fitur canggih.
Pasang iklan
Sebelum Anda memasangkan iklan Anda terlebih dahulu mengisi pendaftaran. Apabila Anda sudah berhasil dalam pendaftaran maka Anda hanya perlu klik “pasang iklan gratis” maka Anda akan diminta mengisi data dari properti yang akan Anda iklankan.
Iklankan property
Disitus ini Anda akan diminta untuk memilih kategori dari property yang akan Anda iklankan. Kategori yang disediakan dalam situs Urbanindo adalah rumah, apartemen, villa, tanah, ruko, pabrik dan masih banyak lagi. Dan selanjutnya Anda akan disuruh memilih apakah property Anda dijual atau disewakan.
Tentukan lokasi iklan property dan detail property
Dalam fitur ini Anda akan disuruh untuk mengisi kolom yang kosong yaitu kolom provinsi, kota/kab, nama jalan, alamat dan info mengenai identitas yang akan di iklankan. Disini Anda akan mengisi seluruh informasi dengan detail yang mungkin perlu untuk diketahui para pengunjung atau calon pembeli dari harga, jumlah ruangan, sertifikasi, dan fasilitas yang tersedia pada property yang Anda iklankan.
Upload foto property
Ketika Anda sudah masuk dalam aplikasi ini Anda akan di minta untuk mengunggah foto dari properti yang Anda iklankan, pilih foto yang memiliki ukuran 1MB agar foto tidak pecah. Apa bila sudah klik “selesai” maka property Anda langsung sudah tampil disitus Urbaindo.
Nah, demikianlah beberapa informasi yang dapat saya berikan kepada Anda, memang cukup mudah bukan menjual property di Urbanindo. Semoga artikel ini dapat bermanfaatdan terima kasih sudah mau membaca.
Posting Komentar
Posting Komentar