Jagalah Kesehatan Tubuh Anda Dengan Khasiat Dan Manfaat Teh Hijau

1 komentar
Jagalah Kesehatan Tubuh Anda Dengan Khasiat dan Manfaat Teh Hijau - Menjaga tubuh dari hal-hal yang tidak kita inginkan sudah menjadi suatu keharusan dan mutlak kita lakukan agar tubuh kita mengalami kondisi yang benar-benar sehat. Penyakit bisa kapan saja menyerang tubuh kita, apalagi kalau tubuh kita ini tidak dijaga kesehatannya seperti dengan cara makan dan mnum sembarangan. Asupan makanan yang kita makan sangat mempengaruhi terhadap kesehatan kita. Salah satu solusinya adalah dengan cara kita minum teh hijau setiap hari secara rutin.

Khasiat dan manfaat teh hijau sangat banyak yang dapat menguntungkan tubuh kita karena di dalam teh hijau banyak terdapat kandungan zat yang sangat baik bagi tubuh untuk menopang dan menjaga agar tubuh kita terjaga selamnya dari setiap penyakit yang masuk ke dalam tubuh kita. Setiap orang sangat mendambakan tubuhnya tetap sehat dan prima, tetapi untuk mencapai itu semua maka kita harus banyak memperhatikan pola makan yang sehat yang akan berdampak pada sehatnya tubuh kita atau justru sebaliknya tubuh kita memiliki banyak penyakit akibat dari pola makan yang salah tersebut.


Khasiat dan manfaat teh hijau ini yang mempunyai kandungan dan zat yang sangat baik bagi tubuh akan menghambat proses berkembangnya berbagai penyakit yang dikibatkan dari pola makan yang salah dan tidak sehat sehingga tubuh benar-benar akan merasakan kesehatan yang sempurna. Contoh penyakit yang bisa dibasmi dengan mengkonsumsi teh hijau adalah :

1.         Dapat menangkal radikal bebas
Perbedaan kulit seseorang dari berbagai negara sudah sangat jelas karena memiliki gen yang berbeda-beda. Kaitannya dengan kulit, di negara lain seseorang akan terlihat lebih cantik dan memiliki kulit yang sangat sehat meskpun sudah mempunyai usia yang sangat tua. Meskipun sudah tua tetapi mereka memiliki kulit yang sehat dan terhindar dari penuaan kaena mereka rajin mengkonsumsi teh hijau. Dalam teh ini terdapat polifenol yang sangat ampuh mencegah radikal bebas yang dapat membantu menghambat penuaan dan menyebabkan umur kita lebih panjang.

2.         Mencegah kerusakan tulang
Teh hijau sangat mampu mencegah dan menghindarkan anda dari penyakit yang menyerang persendian tulang anda, teh ini dapat menghambat beberapa enzim yang dapat menyerang tulang anda sehingga tulang anda tersebut tetap kuat dan tidak rapuh.
Husnul Khotimah
Seorang ibu yang senang menulis tentang motivasi diri, parenting dan juga tentang kehidupan sehari-hari di Jombloku. Semoga blog ini bisa membawa manfaat buat kita semua.

Related Posts

1 komentar

Posting Komentar